Spesifikasi Dan Harga Yamaha MT - 25

Spesifikasi Dan Harga Yamaha MT - 25

Yamaha MT – 25 merupakan versi naked dari R25, kehadirannya tersebut di perjelas dengan bermunculnya spychot yang memperlihatkan wujud nyata bentuk dari motor ini. Mungkin hal ini sudah menjadi trend motor saat ini di mana ada motor full fairing selalu ada versi yang nakednya juga, sama dengan kawasaki motor Ninja 250 FI yang versi nakednya adalah z250.
Spesifikasi Dan Harga Yamaha MT - 25

Jika kita amati pada bagian penampilan yang di usung pada Yamaha MT – 25 ini ternyata memiliki perbedaan dengan r25, jika di amati dari body lainnya selain fairing berbeda dengan perkiraan banyak orang menganggap bahwa kebanyakan dari yamaha MT – 25 ini sama dengan sang kaka. Pada bagian belakangnya terdapat behel yang dapat memudahkan kita ketika mau memindahkan motor. Yamaha sendiri mengusung 3 varian warna yang di terapkan pada Yamaha MT – 25 ini, di antaranya adalah Merah, Hitam, Silver.

Berbicara masalah dapur pacu, Yamaha MT – 25 ini di sematkan dengan mesin yang berkapasitas 250 cc dengan dual sylinder yang bersuara khas. Perbedaan dengan R 25 adalah ada pada bagian tangki dengan bodi belakan gsaja. Handling dan manuver motor ini agresif di karenakan di dukung oleh stang lebar, posisi stang mendekati pengendara dan lebih tinggi hingga posisi berkendara lebih tegak menjadikan motor gampang untuk di kendalikan, serta lincah dalam melakkan manuver di jalan. Untuk lebih jelasnya mengenai spesifikasi dari Yamaha MT – 25 adalah berikut di bawah ini.

Spesifikasi Yamaha MT25
Mesin :
Tipe Mesin  : 4 Langkah berpendingin cairan, DOHC
Jumlah / Posisi Silinder : 2 Silinder / tegak
Diameter x Langkah : 60,0 x 44,1 mm
Perbandingan Kompresi : 11,6 : 1
Daya maksimum : 26,5 kW / 12.000 rpm
Torsi maksimum : 22,6 Nm / 10.000 rpm
Sistem pelumasan : Basah
Kapasitas oli mesin : total = 2,40L : berkala = 1,80 L ; ganti filter oli = 2,10L
Sistem bahan bakar : Fuel Injection
Tipe Kopling : Basah, kopling manual, multiplat
Pola pengoperan Transmisi : 1 – N – 2 – 3 – 4 – 5 – 6

Dimensi :
Panjang x Lebar x Tinggi : 2.090 mm x 745 mm x 1.035 mm
Jarak Sumbu Roda : 1.380 mm
Jarak terendah ke tanah : 780 mm
Tinggi jok : 780 mm
Berat : 165 Kg
Kapasitas Tangki : 14 L

Rangka :
Tipe rangka : Diamond
Suspensi depan ; Teleskopik
Suspensi belakang : swing arm
Ukuran Ban depan ; 110 / 70 – 17 M / C (54 S)
Ukuran ban belakang : 140 / 70 – 17 M / C (66 S)
Rem depan : cakram, single disc brake
Rem belakang : cakram, single disc brake

Kelistrikan :
Sistem pengapian : TCI
Battery : GTZ8V
Tipe busi : NGK / CR9E

Harga yang di tawarkan pada Yamaha MT – 25 ini adalah Rp. 46.000.000,- OTR Jakarta.



Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Back To Top