Anda seorang Honda Lovers??? Jika merasa Honda Lovers pastinya sudah tahu dong tentang cara bagaimana menghidupkan mesin sepeda motor. Menghidupkan sepeda motor sendiri terdapat dua cara, dua cara tersebut adalah pertama dengan double starter yang terdapat pada bagian sebelah kanan handle stang motor, yang kedua untuk menghidupkan motor adalah dapat dilakukan dengan kick starter (starter kaki).
Pastinya sudah dapat di tebak bahwa setiap riders merasa lebih nyaman menyalakan kuda besinya dengan starter tangan, memang hal ini sangatlah enak di lakukan dan tidak merepotkan untuk kita lakukan. Dengan cara memencet saja maka langsung mesin menyala. Hal ini memang boleh – boleh saja dan tidak ada yang mengalarang akan tetapi motor dalam keadaan panas. Sebaiknya, bila kondisi mesin dalam kondisi dingin atau umumnya di pagi hari maka kebiasaan yang menyalakan mesin dengan starter tangan harus di hilangkan sekaran gjuga. Karena pada waktu tertantu, anda seharusnya tidak langsung memencet starter listrik yang umumnya di bagian kanan stang handle motor. Karena hal ini akan daya aki akan tersedot secara langsung dan dapat menjadikannya cepat rusak atau istilah anak mudanya (aki tekor) karena bekerja agak berat untuk menghidupkan mesin yang sering tidak berhasil dalam satu atau dua kali pencetan pada starter motor anda.
Jika kondisi mesin motor terasa dingin atau di pagi hari, sekedar saran lebih baik untuk menghidupkan motor dengan starter kaki. Buat kalian yang belum tahu persis cara kick starter yang di starter dengan menggunakan kaki, berikut ini langkah – langkahnya.
1. Gunakanalah kick starter sampai beberapa kali, hal ini bertujuan agar oli dapat menyebar sempurna melumasi semua komponen yang terdapat pada mesin.
2. Tarik tuas Choke yang biasanya terdapat di sebelah kiri stang untuk menutup celah udara dan juga mensuplai bensin dengan kuantitas yang lebih banyak agar mesin cepat hidup.
3. Setelah beberapa waktu mesin menyala, kemudian tarik kembali tuas choke ke posisi minim agar campuran bensin dan juga udara kembali normal sesuai setelan standarnya.
4. Manfaatkanlah electric starter hanya ketika mesin masih panas untuk menghemat kualitas daya simpan aki.
5. Yang terakhir usahakan untuk tidak memencet tombol electrict starter ketika mesin dalam keadaan menyala karena hal tersebut tidak baik untuk sistem kelistrikan motor
Jika kondisi mesin motor terasa dingin atau di pagi hari, sekedar saran lebih baik untuk menghidupkan motor dengan starter kaki. Buat kalian yang belum tahu persis cara kick starter yang di starter dengan menggunakan kaki, berikut ini langkah – langkahnya.
1. Gunakanalah kick starter sampai beberapa kali, hal ini bertujuan agar oli dapat menyebar sempurna melumasi semua komponen yang terdapat pada mesin.
2. Tarik tuas Choke yang biasanya terdapat di sebelah kiri stang untuk menutup celah udara dan juga mensuplai bensin dengan kuantitas yang lebih banyak agar mesin cepat hidup.
3. Setelah beberapa waktu mesin menyala, kemudian tarik kembali tuas choke ke posisi minim agar campuran bensin dan juga udara kembali normal sesuai setelan standarnya.
4. Manfaatkanlah electric starter hanya ketika mesin masih panas untuk menghemat kualitas daya simpan aki.
5. Yang terakhir usahakan untuk tidak memencet tombol electrict starter ketika mesin dalam keadaan menyala karena hal tersebut tidak baik untuk sistem kelistrikan motor